Kamis, 29 September 2011

ULANG TAHUN #2

Hari-hari pasti berlalu
cepat atau lambat
menuju satu anak tangga lagi
membuka lembaran baru
sisa jatah usiaku……..

(Pondok Petir, 20 September 2011)